Update 25 Januari 2021
24 Januari 2021 0
Bandarlampung (Lentera SL): Pemerintah Kota Bandarlampung melaksanakan vaksinasi Covid-19 perdana terhadap 21 pejabat Forkopimda setempat pada Jumat (15/1) lalu. Vaksinasi Covid-19 berlangsung di halaman Mal Pelayanan Satu Atap Pemkot Bandarlampung. Pelaksanaan vaksinasi tersebut menandai dimulainya Program Vaksinasi Covid-19 Tahap Pertama di Kota Tapis Berseri yang dijadwalkan berlangsung18 Januari 2021 0
Bandarlampung (Lentera SL): Pengurus Rumah Perempuan dan Anak (RPA) Provinsi Lampung dan Cabang Lampung Selatan melakukan pendampingan kepada korban kekerasan seksual yang dilakukan oleh tetangga korban. Turut hadir untuk melakukan pendampingan tersebut yakni, pengurus RPA Lampung yang diwakili oleh Koordinator Kabupaten Esi Ardania, Ketua RPA Lampung Selatan Arif Rahman Hakim, Sekretaris Nopi18 Januari 2021 0
Bandarlampung (Lentera SL): KPU Kota Bandarlampung, Senin (18/1), menerima dua surat dari dua panitera lembaga peradilan tinggi RI, Mahkamah Konstitusi (MK) dan Mahkamah Agung (MA) terkait Pilkada Bandarlampung Tahun 2020. Surat pertama dari Panitera Mahkamah Konstitusi (MK) yang tercatat dalam Akta Register Pekara Konstitusi Nomor: 25/PAN.MK/ARPK/01/2021 tentang Pemberitahuan Buku Register17 Januari 2021 0
Bandarlampung (Lentera SL): Anggota Komisi II DPRD Kota Bandarlampung Agus Djumadi mengunjungi pengrajin rotan di Kelurahan Bilabong Jaya, Langkapura, Sabtu (16/1). Kunjungan itu dalam rangka berdialog sekaligus melihat potensi kerajinan rotan yang ada di kelurahan tersebut. Agus Djumadi yang juga Ketua Fraksi PKS DPRD Bandarlampung ini mengatakan dirinya cukup kagum dengan keberadaan kelompok05 November 2017 0
Setelah sekian lama memendam keinginan melakukan touring dengan 'kuda besi', akhirnya obsesi itu terpenuhi juga pada Minggu (29/10) lalu. Sambil menunggangi Satria Fu injeksi, perjalanan menuju kawasan pantai Tanjungsetia, Krui, Kabupaten Pesisir Barat, menjadi kenyataan. Nyaris sepanjang lima tahun terakhir hari-hari selalu dilewati dengan urusan redaksional dan usaha mengelola koran harian20 Juli 2020 0
Bandarlampung (Lentera SL): Tokoh Pencak Silat Lampung, Hi Faisol Djausal, siap maju dalam pemilihan Ketua Umum Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia (IPSI) Lampung. Berbekalkan dukungungan 16 pemilik suara dari 26 suara yang sah, yaitu IPSI Kabupaten/Kota dan Perguruan, Faisol siap maju dan memipin kembali organisasi olahraga yang sempat dia tinggalkan satu periode tersebut. Ke-16 pemilik18 Januari 2021 0
Bandarlampung (Lentera SL): Institut Teknologi Sumatera (Itera) berkomitmen mempercepat peningkatan jumlah riset dosen di 2021. Sasaran utama riset yang dilakukan adalah permasalahan-permasalahan yang ada di Sumatera, melalui berbagai program dan skema penelitian di bawah kendali Lembaga Penelitian, Pengabdian Kepada Masayarakat, dan Penjaminan Mutu (LP3) Itera. Komitmen tersebut disampaikan18 Januari 2021 0
Metro (Lentera SL): Walikota Metro, Achmad Pairin, meminta Aparatur Sipil Negara (ASN) setempat memotori program Layanan Lumpur Tinja Terjadwal (L2T2). Hal tersebut disampaikannya pada acara deklarasi program L2T2, di kantor pemkot setempat, Senin (18/1). Dikatakan Achmad Pairin, pada pelaksanaan perdana program L2T2, ASN Pemkot Metro diwajibkan turut serta. "Seluruh ASN wajib menyukseskan24 Januari 2021 0
Talangpadang (Lentera SL): Camat Talangpadang, Agustam Hamid, menegaskan penerima Bantuan Langsung Tunai dari Dana Desa (BLT DD) yang diperuntukkan bagi masyarakat terdampak Covid-19 bisa dialihkan melalui musyawarah desa khusus (Musdesus). Hal tersebut disampaikan Agustam Hamid, menyusul munculnya keluhan salah seorang masyarakat Pekon Sinarpetir, Kecamatan Talangpadang, pada termin-termin awal11 Januari 2021 0
Pesisir Barat (Lentera SL): Sekda Pesisir Barat, Ir. Lingga Kusuma MP, bersama dinas terkait memantau penerapan protokol kesehatan pencegahan Covid-19, pada sejumlah sekolah di beberapa sekolah di Kecamatan Pesisir Tengah, Senin (11/1). Pada kesempatan itu, ia berpesan agar para siswa tidak berkerumun dalam setiap momen di sekolah, baik di dalam kelas maupun saat jam istirahat. Dalam24 Januari 2021 0
Liwa (Lentera SL): Sebagai wujud rasa peduli terhadap korban gempa bumi Mamuju dan Majene Sulawesi Barat yang berkekuatan M 6,2 dan banjir di Kalimantan Selatan, Karang Taruna Indonesia (KTI) Pesisir Barat melakukan aksi solidaritas. Ketua KTI Pesisir Barat, Suryadi, mengatakan semua masyarakat Indonesia peduli dengan korban gempa bumi dan Kalimantan Selatan yang memakan korban ratusan jiwa25 Juli 2019 0
Kotabumi (Lentera SL): Sebanyak16 unit dari 140 unit mobil dinas yang diwajibkan untuk dihadirkan dalam apel kendaraan tidak hadir tanpa diberikan keterangan oleh para pejabat pemegang kendaraan. "Ada 16 unit mobil dinas yang tidak hadir dan pejabatnya sama sekali tidak memberikan keterangan apapun," kata Penjabat Sekretaris Kabupaten, Sofyan usai memeriksa kondisi mobil dinas, Kamis27 Juli 2020 0
Lampung Tengah (Lentera SL): Bupati Lampung Tengah, Loekman Djoyosoemarto, resmikan Pondok Pesantren Daarul Hisoh, Kecamatan Selaggai Linggai, Kampung Sidoharjo, Senin (27/7). Loekman Djoyosoemarto usai peresmian pondok pesantren tersebut menjelaskan, dengan adanya pondok pesantren Daarul Hisoh yang didirikan hanya dua bulan saja, berarti masyarakat Selaggai Lingai sangat antusias24 Januari 2021 0
Lampung Selatan (Lentera SL): Bupati, H. Nanang Ermanto, membuka sekaligus berikan sambutan pada acara Musda VI DPD PAN Kabupaten Lampung Selatan, Sabtu (23/1). Kehadiran orang nomor satu di Lampung Selatan tersebut, disambut Sekretaris DPW PAN Provinsi Lampung sekaligus Ketua DPD PAN Lampung Selatan, Ahmad Fitoni, beserta jajaran pengurus. Dalam sambutannya, Nanang Ermanto mengapresiasi16 November 2020 0
Lampung Selatan (Lentera SL): Tim Opsnal Polsek Palas, Lampung Selatan (Lamsel) membekuk seorang pemuda pelaku tindak pidana pencurian dengan pemberatan (Curat), Beben Sopyan (27) warga DesaTanjung Aji Kecamatan Melinting, Kabupaten Lampung Timur. Pelaku berhasil diringkus polisi pada hari Sabtu Tanggal 14 November 2020, tidak jauh dari Tempat Kejadian Perkara (TKP) yang terjadi di19 Oktober 2020 0
Tulangbawang (Lentera SL): Dinas Kesehatan Tulangbawang dalam waktu dekat akan kembali menduduki posisi zona hijau terkait penyebaran virus Covid-19. Kepala Dinas Kesehatan, Patoni, mengatakan jika saat ini mengenai jumlah pasien terdampak Covid-19 sudah kembali mengalami penurunan. Bahkan menurut Patoni dari beberapa pasien yang terkonfirmasi Covid-19 beberapa waktu lalu sudah kembali17 Januari 2021 0
Tulangbawang Barat (Lentera SL): Ratusan masyarakat Tiyuh Toto Makmur dan keluarga menyambut kedatangan jenazah Pipit Piyono, salah satu korban pesawat jatuh Sriwijaya Air SJ182 di rumah duka sekitar pukul 16.10 WIB, Sabtu (16/1) dengan suasana haru dan duka. Jenazah Pipit Piyono berangkat dari Bandara Soekarno Hatta pukul 12. 45 WIB menggunakan pesawat Batik Air ID 671228 Juli 2019 0
Way Kanan (Lentera SL): Sebuah Mobil tronton Nissan Diesel berwarna biru bermuatan 88 kendaraan bermotor jenis Honda Beat dengan tiba-tiba terbakar di rumah makan Birong Kampung Sangkaran Bhakti, Kecamatan Blambangan Umpu, Kabupaten Way Kanan. Kapolres Way Kanan AKBP Andy Siswantoro, melalui Kapolsek Blambangan Umpu, Kompol Edy Saputra, dikonfirmasi, Minggu (28/7) menjelaskan bahwa24 Januari 2021 0
Pesawaran (Lentera SL): Ketua DPD PAN Kabupaten Pesawaran, Faisaludin, menargekan partainya pada Pileg 2024 mendatang mengembalikan perolehan kursi hasil pada Pileg 2014, yakni sebanyak 7 kursi di DPRD setempat yang saat ini hanya 5 kursi. Ungkapan Faisaludin ini diutarakannya usai digelar Musda ke IV DPD PAN Pesawaran. "Sekarangkan kursi kita di dewan cuma 5, jadi nanti target17 Januari 2021 0
Pringsewu (Lentera SL): Sejumlah Pekon di wilayah Kabupaten Pringsewu yang akan mengadakan pemilihan kepala pekon, melaksanakan pengundian nomor urut calon kepala pekon. Agar kegiatan pengundian berjalan aman, tertib, dan lancar maka pihak kepolisian menjaga ketat rangkaian kegiatan tersebut. Kabag Ops, AKP Martono, SH. MH, mewakili Kapolres Pringsewu, AKBP Hamid Andri Soemantri, SIK, menuturkan05 Januari 2021 0
Bandarlampung (Lentera SL): Gubernur Lampung Arinal Djunaidi melantik dan mengambil sumpah jabatan Haryati Chandralela sebagai Wakil Bupati Mesuji Sisa Masa Jabatan 2017-2022 di Balai Keratun Komplek Kantor Gubernur, Bandarlampung, Selasa (5/1). Pelantikan tersebut berdasarkan Surat Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 132.18-4716 Tahun 2020. Dalam sambutannya, Arinal Djunaidi menjelaskan bahwa